Babinsa Koramil 04 Sukolilo Pastikan Kelancaran dan Ketertiban Pelaksanaan Vaksinasi

    Babinsa Koramil 04 Sukolilo Pastikan Kelancaran dan Ketertiban Pelaksanaan Vaksinasi

    SURABAYA - Sertu Sukirman Babinsa Kel. Mulyorejo Koramil 0831/04 Sukolilo kegiatan pemantauan Vaksin Boosters 2 Prizer dengan kuota tidak terbatas dimulai pukul 08.00 wib sampai 10.00 wib bertempat di. Puskesmas Mulyorejo jl. Mulyorejo Utara No. 201 BLK. Selasa (07/02/23)

    Babinsa mengatakan bahwa, dalam pelaksanaan kegiatan Vaksinasi kehadiran aparat keamanan Bintara Pembina Desa (Babinsa) disini untuk memastikan kelancaran dan ketertiban pelaksanaan Vaksinasi tersebut.

    Harapan kami selama pelaksanaan Vaksinasi ini dapat berjalan lancar, tidak ada kendala ataupun hambatan yang terjadi, " ungkap Sertu Sukirman.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 02 Tambaksari Pendampingan...

    Artikel Berikutnya

    Buka Seminar Internasional LP Ma'arif, Rektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Kinerja Humas Polri di Hari Jadi Ke-73 Humas Polri
    Komjen. Pol. Boy Rafli Sebut Humas Polri Harus Terus Berinovasi

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll