Perkuat Kebersamaan, Anggota Koramil 0831-03 Gubeng dan Persit Gelar Pertemuan Rutin

    Perkuat Kebersamaan, Anggota Koramil 0831-03 Gubeng dan Persit Gelar Pertemuan Rutin

    Surabaya - Anggota Koramil 0831-03 Gubeng bersama Ibu-Ibu Persit menggelar pertemuan rutin di Markas Komando Rayon Militer (Makoramil). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mempererat tali silaturahmi dan memperkuat hubungan antar anggota serta keluarga Koramil 03 Gubeng. Sabtu (01/06/24)

     

    Dalam kesempatan tersebut, Danramil 03 Gubeng Mayor Cba Eko Wahyudi menyampaikan bahwa kegiatan pertemuan rutin ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan positif, termasuk di antaranya olahraga, arisan, dan silaturahmi keluarga Koramil 03 Gubeng. 

     

    Pertemuan rutin ini juga menjadi sarana untuk saling bertukar informasi, berbagi pengalaman di antara anggota Koramil 0831-03 Gubeng dan Ibu-Ibu Persit.

    Diharapkan kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan secara berkala guna memperkuat kebersamaan dan meningkatkan kualitas hubungan antar anggota Koramil dan keluarganya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Kasdam Brawijaya Hadiri Upacara Peringatan...

    Artikel Berikutnya

    Komsos Dengan Pengrajin Kayu, Babinsa Beri...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kajati Jatim Mia Amiati Paparkan Capain Kinerja dan Inovasi Kejati Jatim
    Perhutani Lawu Ds dan Kodim 0803 Madiun Dukung Rakor Ketahanan Pangan
    Mantan Ketua Pengadilan Negeri Surabaya Rudi Supramono Ditahan
    Satgas Yonif 715/Motuliato, Laksanakan Komsos dengan masyarakat

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll